2.1. Mesin Darat
Menurut Arends (1980), berpendapat bahwa motor diesel (Diesel Engine) adalah motor yang penyalaan bahan bakarnya terjadi pada tekanan dan temperatur yang tinggi (compression ignition engine), proses pembakaran terjadi pada tekanan tetap.
2.1.1. Mesin dalam (Inboard engine)
Banyak digunakan pada kapal ikan yang memiliki jangkauan daerah penangkapan (fishing ground) umumnya pada perairan lepas pantai sampai ZZEI dan waktu melaut (fishing days) relatif lebih lama serta ukuran GT kapal lebih besar (Trommelmans, 1993)2.1.1. Mesin luar (Outboard engine)
Banyak digunakan pada kapal ikan yan berukuran kecil dengan jangkauan daerah penangkapan (fishing ground) pada perairan pantai dan waku melaut (fishing days) relatif lebih pendek serta ukuran GT kapal / perahu umumnya kecil (Trommelmans, 1993)
2.1. Marine Engine
Menurut Trommelmans (1993), Motor Bakar (Engine) adalah pesawat kalor yang mengubah tenaga panas dari pembakaran bahan bakar di ruang bakar menjadi tenaga mekanis di poros engkol.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar